Matematika

Pertanyaan

hasil dari 4 per 11 ditambah 2 per 3 adalah

2 Jawaban

  • 4/11+2/3
    =12/33+22/33
    =34/33=1 1per33
  • 4/11 + 2/3
    ubah penyebutnya ke 33 menjadi
    ?/33 + ?/33
    bagi penyebut baru dengan penyebut lama lalu hasilnya itu dikalikan ke pembilang
    33 : 11 = 3 x 4 = 12 jadi 12/33
    33 : 3 = 11 x 2 = 22 jadi 22/33
    ditambahkan pembilangnya menjadi 34/33

Pertanyaan Lainnya